Patroli Gabungan TNI-Polri dan Dishub Kawal Pemuatan Logistik Pilkada Morowali 2024

    Patroli Gabungan TNI-Polri dan Dishub Kawal Pemuatan Logistik Pilkada Morowali 2024
    Kawal distribusi logistik Pilkada Morowali 2024

    MOROWALI, Sulawesi Tengah - Tim gabungan dari personel pengamanan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Morowali, TNI-Polri dan Dinas Perhubungan (Dishub) melaksanakan patroli pengawasan terkait pemuatan logistik Pilkada Bupati dan Wakil Bupati Morowali 2024, Senin 25 November 2024, Pagi.

    Kasi Humas Polres Morowali IPDA Abd Hamid SH Menjelaskan Kegiatan ini difokuskan pada pemuatan logistik menuju Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) di tiga wilayah, yaitu Bungku Timur, Bahodopi, dan Bungku Pesisir. Hingga saat ini, proses pemuatan logistik berlangsung lancar, dengan situasi di kantor KPU dan gudang logistik Pilkada Kabupaten Morowali dalam kondisi aman dan terkendali.

    "Pihak pengamanan memastikan bahwa semua aktivitas berjalan sesuai prosedur, dan akan segera melaporkan jika terjadi perkembangan situasi yang menonjol. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya memastikan kelancaran distribusi logistik Pilkada 2024 di wilayah Kabupaten Morowali, " Pungkas Kasi Humas.

    (PATAR JS/HUMRES)

    morowali
    Patar Jup Jun

    Patar Jup Jun

    Artikel Sebelumnya

    Tegas! Kapolres Morowali Pecat Oknum Personel...

    Artikel Berikutnya

    Kasubdit Provos Polda Sulteng Tegaskan Komitmen...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Gerakan 1 Juta Hektare Jagung: Sinergi Polri dan Kementrian Pertanian Wujudkan Swasembada Pangan 2025
    Polri Targetkan Penanaman Satu Juta Hektare Jagung untuk Dukung Swasembada Pangan
    Komitmen PT Vale Indonesia Dorong Agenda Rendah Karbon: Transformasi Inovatif Truk 100T untuk Masa Depan Berkelanjutan
    Satgas Ops Damai Cartenz Tegaskan Situasi Oksop Aman, Masyarakat Diminta Tidak Terprovokasi Isu Hoaks
    Peringati Bulan K3 Nasional 2025, Sembilan Perusahaan Industri se-Sulteng Ikut Apel Akbar di Kawasan IMIP
    Pemkab Morowali Gelar Perayaan Natal Gabungan, Datangkan Pendeta Kondang Marcel Saerang Asal Manado
    PT HM Pernah Penjarakan Masyarakat dan Pemdes Bete-Bete, Kini Kasi Menangis Warga Tangofa 
    Pastikan Stabilitas Ekonomi dan Kesejahteraan Masyarakat, Babinsa Koramil 1311-02/BS Sertu Samsuddin Cek Harga Sembako di Desa Weera
    Hasil RUPSLB, Mantan Menlu Retno Marsudi Jadi Komisaris Independen PT Vale Indonesia Tbk
    Polres Morowali Ungkap Kasus Penyalahgunaan Narkotika Jenis Sabu di Desa Bahonsuai, Pelaku Terancam Penjara Seumur Hidup
    Komsos ke Pemerintah Desa Paku, Babinsa Koramil 1311-02/Bs Sertu Sajaruddin Kumpulkan Data Teritorial Untuk di Update
    Polres Morowali Kawal Distribusi Logistik Pilkada Serentak 2024 ke Bungku Selatan dan Menui Kepulauan
    Polres Morowali Ungkap Kasus Penyalahgunaan Narkotika Jenis Sabu di Desa Bahonsuai, Pelaku Terancam Penjara Seumur Hidup
    Babinsa Koramil 1311-02/BS Kopda Hasri Komsos dengan Masyarakat Desa Pungkeu
    Kasubdit Provos Polda Sulteng Tegaskan Komitmen Disiplin di Polres Morowali dan Netralitas Polri di Pilkada 2024
    Bhayangkari Cabang Morowali Syukuran HKGB Ke-72, Kapolres AKBP Suprianto: Peran Bhayangkari Sangat Penting Mendukung Tugas Polri 
    Babinsa Koramil 1311-07/Menkep Pererat Silaturahmi dengan Masyarakat Desa Kafolagadi
    Kasiter Kasrem 132/Tdl Hadiri Upacara HUT Ke-46 Kota Palu Tahun 2024
    Polsek Bahodopi Gerakkan Ketahanan Pangan di Desa Dampala
    Dukung Tambang Batu Gamping PT DJM, Ratusan Warga Desa Laroue Lakukan Aksi Demo di Kantor Bupati Morowali 

    Ikuti Kami